Tuesday 26 March 2013

Biomekanika dalam ERGONOMI

0 komentar
BAB I
PENDAHULUAN

1.1  Latar Belakang

Perubahan waktu, walaupun secara perlahan-lahan, telah merubah manusia dari keadaan primitif menjadi manusia yang berbudaya. Kejadian ini antara lain terlihat pada perubahan rancangan peralatan-peralatan

Angka Kasus Gizi Buruk dan Gizi Kurang di Indonesia dan Sulawesi Tenggara

0 komentar
Angka kasus gizi buruk di Sulawesi Tenggara

Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) mencatat kasus gizi buruk yang terjadi selama tahun 2012 sebanyak 327 kasus atau mengalami penurunan dibanding tahun 2011 yang berjumlah 508 kasus.

Gizi Kurang dan Gizi Buruk

0 komentar
Gizi kurang adalah gangguan kesehatan akibat kekurangan atau ketidakseimbangan zat gizi yang diperlukan untuk pertumbuhan, aktivitas berfikir dan semua hal yang berhubungan dengan kehidupan. Kekurangan zat gizi adaptif bersifat ringan sampai dengan berat. Gizi kurang banyak terjadi pada anak usia kurang dari 5 tahun.
 

Lady Nang World's Copyright © 2012 Design by Ipietoon Blogger Template